Home / #LagiViral / News / Olah Raga

Kamis, 16 Februari 2023 - 13:28 WIB

Erick Thohir Terpilih Sebagai Ketum PSSI Periode 2023-2027

Erick Thohir Terpilih Sebagai Ketum PSSI Periode 2023-2027 (Foto: Twitter @erickthohir)

Erick Thohir Terpilih Sebagai Ketum PSSI Periode 2023-2027 (Foto: Twitter @erickthohir)

iBenews.id – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) RI, Erick Thohir resmi terpilih sebagai Ketua Umum (Ketum) PSSI periode 2023-2027 berdasarkan hasil Kongres Luar Biasa (KLB) di Hotel Shangri-La, Jakarta Pusat, Kamis (16/2/2023).

Erick Thohir menggantikan posisi Mochamad Iriawan setelah unggul mutlak saat penghitungan suara dengan mengantongi 64 suara.

Ia unggul atas kandidat kuat lainnya, La Nyalla Mattalitti yang hanya mengemas 22 suara. Selain itu ada pula dua calon ketum lainnya yaitu Arif Putra Wicaksono, dan Doni Setiabudi.

“Berdasarkan penghitungan suara, untuk Aa Nyalla total suara 22, Erick Thohir 64 suara. Dengan demikian, Ketua Umum PSSI Terpilih periode 2023-2027 adalah Bapak Erick Thohir,” ujar Ketua Komite Pemilihan (KP) PSSI, Amir Burhanuddin.

Tugas besar sudah menanti Erick Thohir sebagai Ketum PSSI yang baru.

Diketahui, Indonesia akan menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023 pada Mei-Juni mendatang. (iB-3)

Share :

Baca Juga

HEADLINE

Bawaslu Manggarai Barat Minta ASN, TNI-Polri Netral pada Pilkada 2024

HEADLINE

Kabulkan Praperadilan, Hakim Bebaskan Pegi Setiawan

HEADLINE

Komnas HAM Sebut Satgas TPPO di NTT Jarang Rapat, Kepala BP2MI Juga Bingung

HEADLINE

Kemenlu Ajak 23 Dubes Asing ke Labuan Bajo Genjot Investasi Sektor Parekraf

HEADLINE

Kejari Manggarai Barat Dalami Potensi Tersangka Baru Korupsi Sarpras Pramuka Mbuhung

HEADLINE

Bea Cukai dan Karantina Bantu UMKM Labuan Bajo Lakukan Ekspor ke Malaysia

HEADLINE

Kapal Wisata Budi Utama Tenggelam di Labuan Bajo 2 Turis Spanyol Terluka

HEADLINE

Kemenparekraf Perkuat Tata Kelola Komunikasi Krisis Pariwisata di DPSP Labuan Bajo